ANALISA KINERJA TEKNOLOGI ACCESS POINT MULTI SSID DAN SINGLE SSID PADA UNIVERSITAS BINA DARMA

  • Achmad Fadlilah Maulana Sidi Universitas Bina Darma
  • Suryayusra Suryayusra Universitas Bina Darma
Keywords: Wireless, Multi SSID, Single SSID, NMAP, Wirelessmon

Abstract

Multi SSID access point adalah titik akses yang dapat mengkonfigurasi lebih dari satu Service Set Identifier (SSID). Sejumlah besar SSID mempengaruhi jumlah klien, oleh karena itu analisis kinerja diperlukan pada teknologi multi SSID dan single SSID access point. Tujuan penulisan tugas akhir ini mengetahui kinerja Access point Multi SSID dengan membandingkan kinerja pada single SSID dengan satu client. Analisa ini dilaksanakan di Universita Bina Darma dengan menggunakan access point (AP), Laptop, dan beberapa software seperti berikut Wireshark, NMAP, dan WIRELESSMON. Metode penelitian menggunakan penghitungan dan perbandingan jumlah paket yang ada di access point.  Hasil penelitian adanya perbandingan kecepatan internet atau bandwidth, delay, throughput dan paket loss dan mengunakan beberapa software yang ada.

References

F. S. Mukti dan D. A. Sulistyo, “Analisis Penempatan Access Point Pada Jaringan Wireless LANSTMIK Asia Malang Menggunakan One Slope Model”, https://jurnal.stmikasia.ac.id, 2017.

A. P. Mangkunegara, Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2017.

E. S. B. Pasai, “Konfigurasi Jaringan Wireless Dengan Multi SSID Menggunakan Fitur Mikrotik Capsman”, 2018.

D. Kurniati, C. Iswahyudi dan S. Raharjo, "Perancangan Wifi Multiple SSID dengan Virtual Access Point (VAP) Menggunakan Mikrotik", Jurnal Jarkom, 8(1), 2020, 20-28.

A. Kaimuddin, "Perlindungan Hukum Korban Tindak Pidana Pencurian Ringan Pada Proses Diversi Tingkat Penyidikan", Arena Hukum, 8(2), 2016, 258-279.

R. Priyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Surabaya: Zifatama Publishing, 2016.

Published
2022-02-01
Section
Artikel Ilmu Komputer